Ada syahadat kepada Muhammad saw di Gospel Barnabas

MENALAR INJIL KANONIK DAN APOKRIF:Kutipan Injil Barnabas dan Injil Yohanes dalam Manuskrip "Apology of al-Kindi" Abad IX By: Menachem AliThe Yeshiva Institute Manuskrip kuno yang berasal dari tradisi Kristen yang berjudul "Apology of al-Kindi" dapat dijadikan sebagai teks pembanding. Manuskrip ini ditulis sebagai sebuah "karya polemik" antara Abdullah ibn Ismail al-Hashimi dan Abd al-Masih ibn … Lanjutkan membaca Ada syahadat kepada Muhammad saw di Gospel Barnabas

Nabi ummi: benarkah Rasulullah saw tidak bisa membaca dan menulis?

Ummi dalam kamus Arab klasik artinya bukan tidak bisa membaca. Tapi artinya gentile, atau seseorang di luar bangsa Israel,atau seseorang yg tidak familiar dgn hukum nabi Musa as.Tentu saja, karena taurat hanya khusus bagi bani Israil. Sapi Betina (Al-Baqarah):78 - Dan diantara mereka ada yang ummi', tidak mengetahui Al Kitab (Taurat), kecuali dongengan bohong belaka … Lanjutkan membaca Nabi ummi: benarkah Rasulullah saw tidak bisa membaca dan menulis?

Siapa nabi-nabi yang dikisahkan di surat Yasin 13-29 ?

Paulus diceritakan di dalam al Qur'an surat Yasin? Bahkan disebut-sebut sebagai nabi? Hmm.. pasti kalian salah minum obat.. 😄😄 Itu kata Christian Prince. Tapi seperti biasa, Christian Prince hanya memungut remah-remah dari klaim apologis Kristen pendahulunya seperti Sam Shamoun atau David Wood. Dari klaim awal bahwa Paulus disebut-sebut di dalam ayat Qur'an, seperti biasa, kemudian … Lanjutkan membaca Siapa nabi-nabi yang dikisahkan di surat Yasin 13-29 ?

Islam adalah satu-satunya diin di sisi Allah

Banyak orang kafir yang mempertanyakan klaim dari umat Islam bahwa diin (dalam artian sempit adalah agama) dari para nabi adalah Islam. Bahkan bukan mempertanyakan, tapi juga mentertawakan. Tapi orang-orang kafir akan ternganga dengan kenyataan bhw klaim dari umat islam tsb telah dikonfirmasi oleh rabbi Yahudi. Berikut ini adalah cuplikan pernyataan dari rabbi Ben Abrahamson di … Lanjutkan membaca Islam adalah satu-satunya diin di sisi Allah

Pernikahan Muhammad saw dengan Aishah ra di usia 9 tahun

Islamophob akan terkaget-kaget bila membuka catatan historis mengenai umur perkawinan dari masa ke masa. Karena sebelum tahun 1900, seorang perempuan yg kawin berusia 10 tahun adalah normal, seorang pengantin berusia 7 tahun adalah normal. Seorang gadis di 7 tahun bisa menikah secara sah. Jadi orang-orang ini yang menyerang nabi karena melakukan sesuatu yang dia lakukan … Lanjutkan membaca Pernikahan Muhammad saw dengan Aishah ra di usia 9 tahun

Penjelasan Yohanes 1:1-18 dalam konteks yang benar

Orang Kristen tersesat oleh terjemahan. Banyak kata dalam bahasa Yunani yg diterjemahkan sesuka hati tanpa memahami kontek kalimat dan perikop yg sedang dibicarakan. Seperti yg akan kita lihat nanti terjemahan untuk autou, houtos, yg seharusnya diterjemahkan "this" atau "it", malah diterjemahkan menjadi "he" atau Dia. Tentu saja terjemahan tsb keluar dari konteks dari hal yg … Lanjutkan membaca Penjelasan Yohanes 1:1-18 dalam konteks yang benar